Ngohiang Ayam.
Kamu bisa menyiapkan Ngohiang Ayam menggunakan 20 bumbu dan 4 langkah. Begini cara menyiapkan masakan nya.
Bahan untuk Ngohiang Ayam
- Diperlukan Bahan A.
- Siapkan 500 gr daging ayam giling.
- Siapkan 250 gr udang, cincang kasar.
- Siapkan 150 gr bengkuang, potong kotak kecil.
- Diperlukan 3 buah jamur hioko kering, rendam sampai lembut, peras lalu cincang kasar.
- Diperlukan 50 gr bawang merah, cincang halus.
- Kamu perlu 30 gr daun bawang, iris halus.
- Kamu perlu Bahan B.
- Siapkan 1 butir telur ayam.
- Siapkan 2 sdt bubuk ngohiang (* baca Note dikolom atas).
- Siapkan 1 sdt garam (*).
- Diperlukan 1 sdt gula pasir.
- Diperlukan 1 sdt merica bubuk.
- Diperlukan 1 sdm minyak wijen.
- Siapkan 1 sdm shaoxing wine/arak masak (*).
- Siapkan 1 sdm saus tiram.
- Kamu perlu 3 sdm tepung terigu serbaguna (segitiga biru).
- Diperlukan 2 sdm kecap ikan.
- Kamu perlu Bahan C.
- Kamu perlu 1 bungkus kulit tahu.
Langkah-langkah membuat Ngohiang Ayam
- Campur semua bahan A didalam wadah. Aduk rata. Masukkan bahan B, aduk rata sampai kalis (semua menyatu)..
- Siapkan kulit tahu. Potong-potong. Lap kedua sisi kulit tahu memakai lap basah yg telah diperas untuk menghilangkan garam yg menempel di kulit tahu supaya tidak asin nantinya. Lalu sendokkan adonan keatas kulit tahu. Lipat kedua sisi kanan dan sisi kiri menutupi sedikit adonan, padatkan..
- Oles ujung kulit tahu dengan air atau putih telur supaya kulit tidak lepas. Gulung ngohiang. Kukus ngohiang didandang yang telah dipanaskan terlebih dahulu selama 15 menit atau sampai matang. Angkat dan dinginkan..
- Goreng ngohiang diminyak yang telah dipanaskan dengan menggunakan api sedang sampai kuning kecoklatan atau jika sobat mau, ngohiang yg telah dikukus bisa dipotong² terlebih dahulu baru digoreng. Semua sesuai selera saja ya😉. Angkat dan tiriskan. Lalu potong-potong dan sajikan :)..