GoHiong Halal.
Kamu bisa memasak GoHiong Halal menggunakan 13 bumbu dan 7 langkah. Begini cara memasak masakan itu.
Bahan untuk GoHiong Halal
- Kamu perlu 1/2 dada ayam giling.
- Kamu perlu 1 ons Udang kupas (cincang kasar).
- Siapkan 1 wortel diparut (ukuran besar).
- Siapkan 1 bungkus kulit tahu.
- Siapkan 1 daun bawang.
- Kamu perlu 1 telur ayam.
- Kamu perlu 50 gr maizena.
- Siapkan 100 gr tepung.
- Diperlukan 1 sdm saos tiram.
- Diperlukan 1 sdt himsalt.
- Siapkan 1 sdt lada.
- Kamu perlu 1/2 sdt minyak wijen.
- Siapkan 1 sdm bumbu gohiong.
Cara Membuat GoHiong Halal
- Campur ayam, udang, wortel, telur aduk sampe rata.
- Masukan minyak wijen, him salt, bumbu gohiong,, lada, saos tiram aduk sampe rata.
- Masukan tepung terigu dan maizena, aduk rata baru daun bawang. Kalau kurang yakin kurang asin, bisa coba goreng dulu 1sdt cicip rasa..
- Potong kulit tahu 1pax ada 4 lembar. Kalau saya 1 lembar di potong 4, sesuai selera. Kulit tahu sudah ada rasa asin nya. Jadi pastikan adonan jgn terlalu asin..
- Kukus adonan yg sudah di gulung, jgn nempel ya, kasih jarak /pakai sumpit kayu utk pembatas..
- Setelah matang di kukus,taro ke wadah dinginkan 1sisi, kemudian baru di balik 1sisi lagi dingin kan di suhu ruang.
- Klo sudah baru bisa di simpen ke frezzer. Makannya bisa goreng gitu ajah + sambel botolan atau goreng lalu masak dengan saos rollade(ada di resep sebelum nya).