Bakwan Sayur (weci / ote ote).
Kamu bisa memasak Bakwan Sayur (weci / ote ote) menggunakan 12 bumbu dan 7 langkah. Begini cara memasak masakan nya.
Bahan untuk Bakwan Sayur (weci / ote ote)
- Siapkan 10 sdm tepung terigu.
- Kamu perlu 1 sdm tepung tapioka.
- Kamu perlu 200 ml air.
- Siapkan 1 buah wortel (iris).
- Diperlukan 2 lembar kubis (iris).
- Diperlukan Segenggam kecambah.
- Siapkan Bumbu halus :.
- Kamu perlu 3 siung bawang merah.
- Kamu perlu 1 siung bawang putih.
- Siapkan 1/4 sdt lada / merica bubuk.
- Kamu perlu 1/2 sdt garam.
- Diperlukan 1/4 sdt gula.
Cara Membuat Bakwan Sayur (weci / ote ote)
- Pertama cuci kecambah, potong wortel dan kubis sesuai selera (sisihkan).
- Haluskan bawang merah bawang putih beri garam dan gula (supaya mudah menghaluskan).
- Campur tepung terigu, tepung tapioka,bumbu halus, tambahkan lada / merica bubuk beri air sedikit demi sedikit sambil diaduk rata.
- Setelah tercampur rata masukkan sayuran yang sudah dipotong aduk jangan lupa tes rasa dan siap digoreng (bila suka bisa di tambah irisan daun bawang).
- Panaskan minyak goreng dan sendok sayur untuk mencetak adonan setelah panas tuang adonan ke dalam sendok sayur dan tunggu sampai lepas (kalo gak mau ribet langsung pakai sendok juga bisa).
- Goreng dan balik sampai kuning kecolakatan angkat (1 resep jadi 12 biji tergantung sendok sayur yang digunakan semakin kecil semakin banyak).
- Sajikan.