Chicken Drum Stick/Kaki Naga/Sempol Ayam Krispy.
Kamu bisa memasak Chicken Drum Stick/Kaki Naga/Sempol Ayam Krispy menggunakan 13 bumbu dan 8 langkah. Begini cara menyiapkan masakan itu.
Bahan untuk Chicken Drum Stick/Kaki Naga/Sempol Ayam Krispy
- Siapkan Bahan:.
- Siapkan 50 gram ayam tanpa tulang.
- Diperlukan 4 sendok makan tepung terigu.
- Kamu perlu 4 sendok makan tepung tapioka.
- Siapkan 2 butir telur.
- Siapkan Bumbu:.
- Kamu perlu 5 siung bawang putih haluskan.
- Siapkan 1 bungkus lada bubuk ladaku.
- Diperlukan Kaldu ayam sesuka selera ya, karna aku suka gurih 1,25 bungkus.
- Kamu perlu Sejumput gula karna aku ga pakai michin.
- Kamu perlu Bahan pencelup:.
- Siapkan 1 butir telur.
- Kamu perlu Tepung roti.
Langkah-langkah membuat Chicken Drum Stick/Kaki Naga/Sempol Ayam Krispy
- Potong kecil -kecil ayam tanpa tulang lalu blander dengan bumbunya dan telur.
- Setelah adonan halus campurkan tepung terigu dan tepung tapioka, uleni sampai rata..
- Tuangkan sedikit mintak goreng ke telapak tangan supaya tidak lengket untuk dikepal2 kan dan di tusuk dengan stick es krim (sambil rebus air di dalam panci ya, untuk merebus langsung adonan yang sudah di tusuk dengan stick es krim).
- Rebus adonan yang sudah di tusiki dengan stick es krim sampai naik keatas. (itu tandanya sudah matang).
- Setelah dingin celupkan dengan kocokan telur tadi dan di balut kan k tepung roti.
- Chicken Drum stick sudah jadi tinggal goreng, aku tadi bikin jadi 24 tusukan sebagian langsung aku goreng sebagiannya aku masukin kedalam frezer buat stok frozen food ku buat sarapan besok paginya..
- Chicken Drum Stick yang sudah digoreng bisa langsung di cocol dengan saus sambel dan mayones biar lebih enak ya.
- Selamat mencoba 😊😊.