Resep: Ayam Coca Cola Anti Gagal Yang Nikmat

Delicious, fresh and tasty.

Ayam Coca Cola Anti Gagal.

Ayam Coca Cola Anti Gagal Kamu bisa memasak Ayam Coca Cola Anti Gagal menggunakan 19 bumbu dan 8 langkah. Begini cara menyiapkan masakan itu.

Bahan untuk Ayam Coca Cola Anti Gagal

  1. Diperlukan 10 sayap ayam (saya bagi dua menjadi drumstick dan lengan).
  2. Siapkan 1/2 kg kentang (optional).
  3. Siapkan Bumbu marinasi:.
  4. Diperlukan 5 siung bawang putih.
  5. Diperlukan 3 cm jahe.
  6. Siapkan secukupnya Lada.
  7. Siapkan 1 sdm kecap asin.
  8. Siapkan 1 sdm madu.
  9. Siapkan Bahan tumisan:.
  10. Diperlukan 1 siung bawang bombay.
  11. Siapkan 3 siung bawang putih.
  12. Diperlukan 3 buah cabai orange.
  13. Diperlukan 500 ml coca cola.
  14. Kamu perlu 1 sdm kecap manis.
  15. Kamu perlu 2 sdm saos sambal.
  16. Siapkan secukupnya Garam.
  17. Diperlukan secukupnya Gula.
  18. Siapkan secukupnya Minyak.
  19. Kamu perlu Jeruk nipis.

Langkah-langkah membuat Ayam Coca Cola Anti Gagal

  1. Cuci sayap ayam, berikan perasan lemon/jeruk nipis diamkan. Setelah itu bilas dengan bersih..
  2. Haluskan bumbu marinasi, campurkan dengan ayam yg telah di cuci bersih. Masukan ke dalam kulkas kurang lebih 1 jam agar bumbu meresap sempurna ke ayam.
  3. Siapkan penggorengan, panaskan minyak. Masukan bawang bombay, bawang putih dan cabai yg telah di iris-iris. Tumis hingga harum dan layu.
  4. Masukan coca cola, saos sambal dan kecap manis, garam dan gula secukupnya. Saya juga tambahkan 1 buah perasan jeruk nipis supaya rasanya lengkap (asam manis asin). Aduk-aduk hingga mendidih, tes rasa..
  5. Masukan ayam yang telah di marinasi dan kentang (optional). Masak dengan keadaan api kecil hingga ayam matang dan bumbu mengental. Tutup penggorengan agar ayam empuk dan air cola tidak menguap..
  6. Jengjengg... Inilah penampakannya sekilas mirip semur ya hehehe oia, ini bisa langsung disantap juga pakai nasi hangat (bagi yang ga sabaran seperti mamaku, karena wanginya bikin penasaran katanya hahaha).
  7. Selanjutnya, panggang ayam dan tambahkan olesan sisa bumbu di atas.
  8. Selesaiiiiii.. Rasanya setelah dipikir pikir mirip chicken wingsnya pizza hut 😂😂😂 silahkan mencoba sensasinya.....